Indonesia
Gamereactor
berita
Dead or Alive 6

Koei Tecmo akan gunakan engine Dead or Alive 6 untuk proyek lain

Sebagaimana telah dikonfirmasi oleh ahli teknisnya, Taku Sugawara.

HQ

Seperti apa yang mungkin kamu telah ketahui, game Dead or Alive yang akan datang akan menggunakan engine yang baru, dan ketika DualShockers bertanya kepada ahli teknis Taku Sugawara tentang apakah itu bisa digunakan dalam game-game yang lain, dia mengkonfirmasi bahwa itu tidak akan digunakan untuk proyek ini saja.

Ini berarti bahwa kita mungkin akan melihat Koei Tecmo mengubah pendekatan mereka, karena pada saat ini setiap game telah memiliki engine khusus tersendiri. Sekarang kita mungkin akan melihat engine yang terintegrasi ini dalam lebih banyak game.

Dan mengenai game ini sendiri, kamu bisa melihat aksinya dalam trailer di bawah, agar kamu bisa mempersiapkan kedatangannya pada tanggal 15 Februari di PC, PS4, dan Xbox One. Apakah kamu ingin melihat lebih banyak game Koei Tecmo lainnya terlihat dan berjalan sebaik ini?

HQ
HQ
Dead or Alive 6Dead or Alive 6Dead or Alive 6

Teks terkait

0
Dead or Alive 6Score

Dead or Alive 6

REVIEW. Ditulis oleh Jonas Mäki

Entri terbaru dalam serial fighting Team Ninja telah memasuki arena, tetapi apakah ia dapat memberikan knock-out?

0
Joe Rogan memuji serial Dead or Alive

Joe Rogan memuji serial Dead or Alive

BERITA. Ditulis oleh Jonas Mäki

Podcaster paling populer di dunia dan komentator UFC Joe Rogan adalah penggemar berat seni bela diri dalam segala bentuknya, dan itu meluas ke dunia digital. Meskipun dia sekarang ...



Loading next content