Indonesia
Gamereactor
berita
Doom Eternal

Doom Eternal berjalan pada 60fps di semua format kecuali Switch

Developer id Software telah memastikan Doom Eternal berjalan dengan mulus di (hampir) semua format.

HQ

Doom adalah sebuah seri yang dikenal dengan atmosfer nerakanya, gameplay sadis, dan aksi kecepatan tinggi dan tanpa henti. Karena itu, pemain bisa mengharapkan frame per second dari game ini berada setara atau di atas 60. Baru-baru ini, kami melaporkan tentang Doom Eternal yang bisa bergerak hingga 1000fps di PC. Kini game tersebut dikonfirmasi akan berjalan di titik terendah 60 fps di semua format kecuali Nintendo Switch, yang akan berjalan pada 30fps.

Informasi ini dibagikan oleh Billy Khan dari id Software via Twitter. "PS4, PS4 Pro, XB1, XB1S, dan XB1X, akan berjalan pada 60FPS."

Doom Eternal

Teks terkait

0
Doom Eternal - Review SwitchScore

Doom Eternal - Review Switch

REVIEW. Ditulis oleh Kieran Harris

Panic Button menunjukkan kepiawaian mereka sekali lagi, membawakan salah satu game shooter terbaik tahun ini ke Nintendo Switch.

0
Doom EternalScore

Doom Eternal

REVIEW. Ditulis oleh Mike Holmes

Setelah sebuah reboot sukses di tahun 2016 silam, id Software kembali hadir dengan FPS sangar lainnya.



Loading next content