Indonesia
Gamereactor
berita
Halo Infinite

343: Penundaan Halo Infinite "melakukan hal yang layak didapatkan pemain, walau menyakitkan"

HQ
HQ

Tentunya kalau sekarang kamu sudah tahu ceritanya, tetapi tahun lalu di bulan Juli sudah waktunya menampilkan Halo Infinite. Game tersebut awalnya direncanakan sebagai kembalinya seri tersebut dengan jaya dan kedatangannya digadang-gadang selama dua tahun. Yah, rencananya tidak berhasil, dan demo gameplay-nya terlihat kasar dan tidak rampung.

Walau Xbox Series S/X meluncur di bulan November tahun 2020 dan Halo Infinite akan menjadi atraksi utamanya, 343 Industries dan Microsoft memutuskan untuk menunda game tersebut selama 13 bulan dengan perilisan di bulan Desember 2021 sebagai gantinya (walau bagian multiplayer-nya telah dirilis bulan ini). Dalam sebuah wawancara dengan IGN, Joseph Staten selaku creative director mengakui penundaan ini "menyakitkan" sekaligus dan this delay both "hurt" and had "costs associated" with it:

"[Ada] banyak tekanan untuk bertahan di jalur ini. Saya rasa itu adalah contoh yang luar biasa kepemimpinan Xbox melakukan hal yang layak didapatkan [...] pemain, walau menyakitkan, walau ada biaya yang terhubung dengannya. Keputusan ini 100% dibuat demi pemain, dan saya sangat bangga atas studio dan Xbox atas keputusan ini."

Apa kamu rasa penundaan Halo Infinite ini adalah keputusan yang tepat di akhir, walau ini artinya meluncurkan Xbox Series S/X tanpa peluncuran judul besar yang baru?

Halo Infinite

Teks terkait

0
Halo Infinite (Campaign)Score

Halo Infinite (Campaign)

REVIEW. Ditulis oleh Magnus Groth-Andersen

343 Industries tengah ingin memantapkan dirinya sebagai penjaga Master Chief yang handal, dan Infinite adalah usaha mati-matian mereka untuk mencapainya.

0
Ulasan Halo Infinite (Campaign)Score

Ulasan Halo Infinite (Campaign)

REVIEW. Ditulis oleh Magnus Groth-Andersen

343 Industries berusaha memastikan posisinya sebagai penjaga yang berhak atas Master Chief, dan Infinite adalah usaha maksimal mereka untuk membuktikannya.



Loading next content